Cara Mudah Mengganti Kursor Keren di Blog - Mari Belajar - Belajar dimana saja dan kapan saja.
Terbaru
Memuat...

Jumat, 21 Februari 2014

Cara Mudah Mengganti Kursor Keren di Blog

Cara Mudah Mengganti Kursor Keren di Blog - Selamat malam sobat, semoga sehat selalu dan lancar rizkinya amin. Malam ini saya mau memberitahu cara mengganti kursor keren di blog, buat kalian yang bosan dengan kursor yang biasa-biasa saja dan mau diubah bentuknya menjadi apa yang kalian inginkan tuh gampang banget sobat. Mari ikuti langkah berikut ini,
Kursor

  1. Kunjungi web yang menyediakan kursor keren, saya rekomendasikan web ini www.cursors-4u.com
  2. Jika sudah muncul halamannya, sobat tinggal pilih kategorinya yang ada di menu sebelah kiri
  3. Jika sudah memilih kategori, kalian akan disuguhi berbagai macam kursor keren yang bisa anda pilih
  4. Jika sudah memilih kursor yang dipilih pasti akan muncul halaman seperti digambar dibawah ini
    Source Code Cursor
  5. Nah untuk menggunakan kursornya di blog lihat kode/script bagian "Option #1 - Universal CSS/HTML Code" klik kode/script yang ada di textarea tersebut kemudian "Copy"
  6. Selanjutnya buka dashboard blog kalian di Blogger.com
  7. Pilih blog sobat yang ingin menggunakan kursor yang sobat pilih tadi kemudian pilih "Tata Letak"
  8. Jika sudah terbuka halaman "Tata Letak" kemudian klik menu "Tambahkan Gadget" pilih "HTML/JavaScript"
  9. "Paste" kode/script yang sudah kita "Copy" tadi sebelumnya ke halaman "HTML/JavaScript"
  10. Kemudian simpan dan buka kembali blog sobat.
Bagaimana sobat mudah bukan Cara Mudah Mengganti Kursor Keren di Blog ini? Selamat mencoba dan Happy Blogging~

Share with your friends

4 komentar

  1. wah sayang banget yah kursor yang animasinya ga bisa.
    coba aja kalo bisa pasti tambah keren deh blognya :>)

    BalasHapus
  2. ya gapapa lah yang ga animasi juga keren kok :-)

    BalasHapus

Pemberitahuan
Selamat datang di blog Mari Belajar.
Ayo bagikan kebaikan dengan membagikan artikel yang bermanfaat di blog Mari Belajar ke sosial media kalian.
Jangan lupa untuk like dan follow sosial media Mari Belajar untuk mendapatkan materi belajar terbaru setiap harinya.
Tutup
Night Mode